Dibanding kasus korupsi Alquran & e-KTP, Ahok layak divonis bebas

NKRIONLINE.COM -  Kuasa Hukum Basuki Tjahaja Purnama (  Ahok ), Tommy Sihotang menegaskan kliennya sangat pantas mendapatkan vonis bebas ...


NKRIONLINE.COM - Kuasa Hukum Basuki Tjahaja Purnama ( Ahok), Tommy Sihotang menegaskan kliennya sangat pantas mendapatkan vonis bebas dalam kasus dugaan penistaan agama. Tommy menilai kasus yang menjerat Ahok sarat muatan politis. 

"Kasus Ahok inikan jadi tidak biasa karena ada politik di dalamnya. Mestinya Jaksa Penuntut Umum itu, lepas dari perbedaan, mustinya Jaksa menuntut bebas," kata Tommy dalam sebuah diskusi di Cikini, Jakarta, Sabtu (29/4). 

Tommy mencontohkan, kasus Ahok bermuatan politis dikarenakan banyaknya sorotan. Namun, kasus lain tak disoroti seperti kasus Ahok bahkan tak ada pula demonstrasi besar-besaran. 

Dia mencontohkan, kasus korupsi pengadaan Alquran yang kembali diusut Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dengan menetapkan Ketua DPP Golkar Fahd A Rafiq sebagai tersangka. 

"Ada salah satu Ketua Golkar masalah korupsi Alquran, mustinya kita demo, penista agama itu yang seperti itu," ujarnya. 

Selain itu, Tommy juga mencontohkan kasus lain yaitu Hak Angket yang digulirkan oleh DPR ke KPK dalam kasus korupsi e-KTP. Hak angket, kata dia, sama saja menghalangi pemberantasan korupsi. Hal ini, seharusnya patut pula didemonstrasi oleh masyarakat bahkan dengan massa mencapai jutaan. 

"(e-KTP) itu musti didemo 5 juta orang, hanya para pencuri yang melakukan itu," katanya. 

Jaksa penuntut umum yang diketuai Ali Mukartono menuntut Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) 1 tahun penjara dengan masa percobaan 2 tahun dalam kasus penistaan agama. Jaksa menyebut Ahok terbukti melakukan tindak pidana yang ancaman pidananya diatur dalam Pasal 156 KUHP. (
Merdeka.com)



Nama

aktual,944,artis,5,astronomi,1,berita,978,bola,1,edukasi,5,fakta unik,59,herbal,1,humor,10,ibroh,1,informasi,20,inspiratif,41,internasional,35,islami,9,kecantikan,5,kesehatan,30,kisah nyata,5,kontroversi,149,kriminal,9,masakan,8,militer,5,Nasional,4,opini,58,politik,131,resep,8,seba-serbi,14,sejarah,48,selebriti,2,seni,1,Tausiah,5,teknologi,3,tips,32,wanita,8,
ltr
item
NKRI ONLINE: Dibanding kasus korupsi Alquran & e-KTP, Ahok layak divonis bebas
Dibanding kasus korupsi Alquran & e-KTP, Ahok layak divonis bebas
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjGxpLl7Og21YyGQ6_6uTjXe3J7b3uiDJayojxH3n1gvITy4rKpS7EBJd2WRIUJVemdnxTzaqAB96Skb64CKCmc3w4vQu4UDkv2ht3GiA0-8xhiqmr1qJ2hh94T3ZaV0brd7Gd6MGIjZS_0/s640/dibanding-kasus-korupsi-alquran-e-ktp-ahok-layak-divonis-bebas.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjGxpLl7Og21YyGQ6_6uTjXe3J7b3uiDJayojxH3n1gvITy4rKpS7EBJd2WRIUJVemdnxTzaqAB96Skb64CKCmc3w4vQu4UDkv2ht3GiA0-8xhiqmr1qJ2hh94T3ZaV0brd7Gd6MGIjZS_0/s72-c/dibanding-kasus-korupsi-alquran-e-ktp-ahok-layak-divonis-bebas.jpg
NKRI ONLINE
http://nkrijayanews.blogspot.com/2017/05/dibanding-kasus-korupsi-alquran-e-ktp.html
http://nkrijayanews.blogspot.com/
http://nkrijayanews.blogspot.com/
http://nkrijayanews.blogspot.com/2017/05/dibanding-kasus-korupsi-alquran-e-ktp.html
true
8704552831577260830
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts LIHAT SEMUA Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy