INDONESIA NEGERI YANG AJAIB

AJAIBNYA NEGERIKU... Selama 2 tahun bulak balik Malaysia - Indonesia, memang ada satu kebanggaan yang saya dapatkan dari Indonesia...



AJAIBNYA NEGERIKU...

Selama 2 tahun bulak balik Malaysia - Indonesia, memang ada satu kebanggaan yang saya dapatkan dari Indonesia.

Indonesia sudah jauh lebih dahulu memproklamirkan satu bangsa, bangsa Indonesia, sejak tahun 1928. Sedangkan Malaysia masih mempunyai probelem besar dengan nilai2 kebangsaannya. Bukan itu saja, pada waktu saya di sana pun Malaysia sedang gencar-gencarnya memproklamirkan satu bahasa.

Bahasa di Malaysia pemersatunya hanya bahasa Inggris, karena masing2 etnis mempunyai bahasa sendiri-sendiri. Bisa bayangkan ruwetnya mereka yang tidak bisa bahasa Inggris harus beli kue dari seorang chinese malaysia. Akhirnya bahasa tubuh yang lebih dominan.

Memang Malaysia mendapat kelebihan dari situasi itu, yaitu mereka lebih cepat go internasional daripada Indonesia. Tetapi akar kebangsaan mereka sangat lemah, tidak ada perekat yang kuat yang bisa menyatukan mereka menjadi benar2 satu. Dan bahayanya, kesatuan itulah sebenarnya pondasi berbangsa. Malaysia belum aja diserang perang antar etnis karena ketika itu terjadi masing2 membawa komunitasnya sendiri dan tidak ada yang namanya disana Saya orang Malaysia. Yang ada adalah saya orang India, saya orang China, saya orang melayu.

Disinilah ajaibnya Indonesia...

Sejak awal, bapak2 bangsa itu adalah manusia2 visioner yg bisa menatap jaiuh ke depan. Mereka membangun negara tidak mulai dari membuat genteng atau membuat jendelanya. Tetapi membangun pondasi kebangsaan yang utama. Itulah harga termahal dalam kemerdekaan kita, dimana kita wajib berterima-kasih kepada mereka semua.

Dan ketika kita sudah mulai membangun temboknya di atas pondasi yang sangat kuat, lalu ada yang tereak2 khilafah ?? Woi, tong.. Ente dulu dimana ? Paling masih kecirit di selokan dengan kaki korengan dan ingus meler ke segala arah.

Kalian tinggal hanya menjaganya saja, tidak perlu berdarah-darah untuk membangunnya..
Teman2ku di Malaysia, teruslah berjuang untuk membangun pondasi itu... Satu waktu kita minum kopi tarik sambil makan roti canai lagi di Nasi Kandar Pelita..
Sruputtt..




Nama

aktual,944,artis,5,astronomi,1,berita,978,bola,1,edukasi,5,fakta unik,59,herbal,1,humor,10,ibroh,1,informasi,20,inspiratif,41,internasional,35,islami,9,kecantikan,5,kesehatan,30,kisah nyata,5,kontroversi,149,kriminal,9,masakan,8,militer,5,Nasional,4,opini,58,politik,131,resep,8,seba-serbi,14,sejarah,48,selebriti,2,seni,1,Tausiah,5,teknologi,3,tips,32,wanita,8,
ltr
item
NKRI ONLINE: INDONESIA NEGERI YANG AJAIB
INDONESIA NEGERI YANG AJAIB
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhqWwIPgSQD6fKDYTK2c3JYf1mDyrNjYErb9vbi7xlCbxKgLXd1DOLpWCEYQUWaFYTpq6OETmuskIBGJpmwrTBOb_OYCLNBAxuic3PT75PoutEP8sDR1X9e-_cAVAJtCt2NLwfRSI7m99vU/s640/b5d2f42d-8dfe-4d5c-ba74-80996c7e69d5.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhqWwIPgSQD6fKDYTK2c3JYf1mDyrNjYErb9vbi7xlCbxKgLXd1DOLpWCEYQUWaFYTpq6OETmuskIBGJpmwrTBOb_OYCLNBAxuic3PT75PoutEP8sDR1X9e-_cAVAJtCt2NLwfRSI7m99vU/s72-c/b5d2f42d-8dfe-4d5c-ba74-80996c7e69d5.jpg
NKRI ONLINE
http://nkrijayanews.blogspot.com/2016/05/indonesia-negeri-yang-ajaib.html
http://nkrijayanews.blogspot.com/
http://nkrijayanews.blogspot.com/
http://nkrijayanews.blogspot.com/2016/05/indonesia-negeri-yang-ajaib.html
true
8704552831577260830
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts LIHAT SEMUA Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy